news

Tunjukan Talentamu Tunjukkan Aksimu
SD Tarakanita 3 bekerja sama dengan FKKSKM mengadakan open house dengan tema “My Talent is in My Choice”. Kegiatan ini diselenggarakan pada hari Sabtu, 4 Februari 2017. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh peserta didik SD Tarakanita 3 Jakarta. Kegiatan open house ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas dan menyalurkan bakat siswa secara aktif dan positif. Selain itu, juga bertujuan untuk menjaga hubungan baik dengan masyarakat sekitar terutama TK-TK sekitar sekolah.
read more
Seminar Bakat dan Minat Anak: Dapatkah Dikenali Sejak Dini?

Seminar yang diselenggarakan, pada hari Sabtu 4 Februari dalam rangka "open house" SD Tarakanita 3 mengundang pembicara DR. Lucia Retno M. Royanto, MSi, MSpEd, Psikolog.

read more
Laskar Antinarkoba SD Tarakanita 3

SD Tarakanita 3 seminar Narkoba yang dilaksanakan bersama kerjasama dengan BNN. Seminar Narkoba ini dilaksanakan pada Jumat, 6 Januari lalu di Aula SD Tarakanita 3. Narasumber yang memberikan materi seminar adalah Kak Eva, Kak Annabele, dan orang tua dari Kak Annabele. Seminar ini diikuti oleh siswa-siswi kelas 6 SD Tarakanita 3.

read more
UPACARA AWAL SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2016/2017
Senin, 9 Januari 2017 siswa-siswi SD Tarakanita 3 melaksanakan Upacara Bendera untuk mengawali kegiatan diawal semester genap pada tahun ajaran 2016/2017. Upacara bendera ini dilaksanakan dalam kondisi cuaca yang cerah dan bersahabat. Upacara pembukaan ini bertujuan untuk menumbuhkan semangat kedisiplian siswa siswi  yang  merupakan bagian dari pendidikan karakter Tarakanita.
read more
Perayaan Natal Bersama TK, SD, dan SMP Tarakanita 3

Selasa, 10 Januari 2017 siswa siswi, guru dan karyawan SD Tarakanita 3 bersama TK dan SMP Tarakanita 3 mengikuti Misa Perayaan Natal Bersama. Perayaan misa ini dimulai pada pukul 07.00. Misa ini dilaksanakan di Lapangan SD Tarakanita 3 dan dipimpin oleh Romo Heri dari Paroki Blok B.

read more