Article Detail

Upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila

Upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 1965 merupakan peringan hari besar dalam sejarah Indonesia yang berkaitan dengan peristiwa Gerakan 30 september 1965 (G30S). Yakni enam perwira tinggi dan satu perwira menengah TNI Angkatan Darat menjadi korban pembunuh.
Makana dari Kesaktian Pancasila memeliki makna penting bagi seluruh warga Negara Indonesia , bahwa Pancasila memiliki makna adanya haridimana seluruh anggota serta pejabat militer Indonesia atau TNI berkabung.
Penghormatan juga merupakan salah satu makna Kesaktian Pancasila, Hal ini juga dilakukan anak-anak SD Tarakanita 3 dalam memberikan penghormatan kepada seluruh pahlawan yang telah gugur dalam tugas melindungi Pancasila.
Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment